Cara Cek Kecepatan Koneksi Dengan Command Prompt (CMD)


Tulisan IKO - Hallo sahabat internet, pada tutorial kali ini saya akan membagikan bagaimana Cara Cek Kecepatan Koneksi Dengan Command Prompt (CMD).

Koneksi internet yang lambat akan membuat kita menjadi jenuh dan bosan. Ada situs yang bisa mengecek kecepatan koneksi kita.

Namun apabila menggunakan situs digoogle sama saja kita harus menunggu loading yang lama dan membosankan karena koneksi kita lambat. Nah, pada artikel kali ini, admin Tulisan IKO punya jalan keluarnya nih. Yuk simak tutorialnya.

Cara Cek Kecepatan Koneksi Dengan Command Prompt (CMD)

1. Buka Command Prompt (CMD) dengan cara tekan Window+R dan ketik CMD.

2. Setelah Command Prompt terbuka silahkan anda ketik kode ping 8.8.8.8 -t -l 1000 dan tekan enter. Maka akan muncul seperti gambar dibawah.

Keterangan :
  • Request timed out menadakan bahwa koneksi terputus.
  • Jika time menunjukan angka yang kecil maka kecepatan internet anda semakin cepat.
  • Jika time menunjukan angka yang besar maka kecepatan internet anda melambat.
3. Selesai.

Berikut Cara Cek Kecepatan Koneksi Dengan Command Prompt (CMD). Jika artikel kali ini bermanfaat silahkan berikan komentar dibawah dan share keteman-teman anda. Terima Kasih.....

3 Responses to "Cara Cek Kecepatan Koneksi Dengan Command Prompt (CMD)"

  1. Kyknya ribet gan... Klo internet melambat pilihan terbaik adalah sabar hhhe :v

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel